No image available for this title

Text

Implementasi transaksi keuangan yayasan menggunakan modul accounting andfinance ODOO 10 di SDIT Bakhrul Fikri



Sekolah Dasar Islam Terpadu Bahrul Fikri sebagai salah satu organisasi bidang pendidikan, pelan-pelan mulai membenahi data-data yang dimiliki untuk diintegrasikan ke dalam sistem. Salah satu bentuk pengintegrasian data yang dilakukan seperti akan digunakannya aplikasi Odoo 10 untuk menginput data pembayaran uang sarana dan prasarana yang ada di SDIT Bahrul Fikri. Sebelumnya ada banyak hal yang masih perlu dibenahi oleh SD Islam Terpadu Bahrul Fikri mengenai transaksi sistem keuangan yang telah diterapkan. Salah satunya proses transaksi keuangan sarana dan prasarana di SD Islam Terpadu Bahrul Fikri masih menggunakan invoice penulisan manual kemudian di rekap kedalam aplikasi Microsoft Excel. Sehingga masalah yang terjadi adalah hilangnya data keuangan sarana dan prasarana, dan proses pencarian data yang terbilang sulit. Oleh karena itu dalam penelitian ini diharapkan dapat memfasilitasi pencatatan transaksi keuangan, khususnya keuangan sarana dan prasarana agar terintegrasi dengan sistem.


Ketersediaan

1747190219190218 NAS iMy Library (Tugas Akhir 2019)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
TA 190218 NAS i
Penerbit Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri : Depok.,
Deskripsi Fisik
70p.: il. : tab. ; 30 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
TA 190218 NAS i
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this